Hujanderas

Luapan Way Warkuk Robohkan Jembatan ke Pekon Sukamulia
Warga Pekon Sukamulia, Kecamatan Sukau, Lambar, terisolasi karena jembatan penghubung Pagardewa menuju pekon tersebut putus akibat diterjang banjir.
Hujan deras yang mengguyur Bandar Lampung, Kamis, 10 November 2022, menyebabkan salah satu tembok di FKIP Unila roboh.
Hujan dengan intensitas tinggi warga yang tinggal di Jalan Kapten Abdul Haq, Gang A. Hamid harus pasrah saat rumahnya terendam banjir.
Pemerintah Kabupaten Pesawaran menyalurkan bantuan kepada masyarakat yang berada di dua desa di Kecamatan Punduhpidada yang terdampak banjir.
Hujan dengan intensitas tinggi sejak malam mengakibatkan empat desa di Padangcermin, kabupaten Pesawaran terendam banjir.
Arus lalu lintas di jalur Liwa—Krui tepatnya di Pal Tujuh Pekon Labuhanmandi, Kecamatan Way Krui, Pesisir Barat, kembali normal.
Rumah warga di RT 2 Lk 1, Kedaung, Kemiling, Bandar Lampung, rusak berat akibat hujan deras.
Rumah warga di RT 2 Lk 1, Kedaung, Kemiling, Bandar Lampung, rusak berat akibat hujan deras.
Akibatnya, satu orang meninggal dan satu orang mengalami luka-luka.
Sarwani menjelaskan, kronologis kejadian saat hujan dan angin kencang, keluarga tersebut berada dalam rumah.
Dua rumah rusak parah, puluhan hektare tanaman padi di sawah terancam puso, dan sejumlah bidan kebun jahe warga rusak akibat banjir dari luapan Sungai
Hujan deras picu banjir yang menggenang pemukiman warga, jalan raya serta puluhan hektare sawah di Pekon Sukapadang, Cukuh Balak, Kabupaten Tanggamus.
Hujan deras yang mengguyur Bandar Lampung dan sekitarnya pada Selasa sore, 9 November 2021, membuat sejumlah wilayah di kawasan Telukbetung terendam.
Upaya pemerintah sudah dilakukan dengan memperbesar saluran air dan gorong-gorong, namun masih kurang tepat karena tidak dapat mencegah banjir.
Kalau di sini sudah mulai masuk rumah, biasanya di Desa Rangai Tritunggal lebih parah.
Ketinggian air di perumahan tersebut di atas dada orang dewasa atau lebih dari satu meter.
Akibat hujan yang mengguyur 1,5 jam belasan rumah banjir di Dusun III Sukamukti dan Dusun II Purwomukti.
Saat curah hujan sangat tinggi, sungai-sungai yang ada tak mampu menampung air sehingga meluap dan merendam lahan sawah petani di sepanjang DAS.
Kemarin, banjir di sana, dan tiap hujan di sana pasti banjir dan enggak cuma kemarin doang.
Korban rumah hancur yang dihantam tembok pagar PT Bumi Waras dijanjikan ganti rugi oleh perusahaan.